Phreaking adalah istilah yang digunakan untuk menggambarkan kegiatan kriminal yang berhubungan dengan telepon. Kata “Phreak” kombinasi dari kata “phone” dan “freak”, dan orang terlibat “phreaks” disebut “Phreakers” atau “Phone Phreaks”.
Kegiatan kriminal ini berhubungan dengan orang yang bekerja dan mempelajari sistem telekomunikasi, terutama yang akrab dengan jaringan telepon umun, peralatan dan sistem terkait.
Kenali Bagaimana Phreakers Bekerja
Phreakers dikenal untuk orang yang melakukan modifikasi pada perangkat komunikasi telepon atau handphone untuk keperluan ilegal, seperti membobol sistem dan jaringan operator.
Phreakers lebih berfokus ke dalam bug jaringan dan telekomunikasi. Contohnya orang menelpon gratis, namun nyatanya harus berbayar.
Selain itu, phreaking juga merupakan praktek hacking menggunakan peralatan telepon agar pelaku bisa masuk ke sistem yang dituju. Bisa berbentuk social engineering untuk dapatkan pulsa
Phreakers Bisa Menyerang Ponsel Kamu
Bukan hanya ke operator jaringan, phreakers juga dapat menyerang ponsel kita. Phreakers akan menelpon kamu dengan nomor anonim yang memiliki keterangan dalam beberapa modus.
Contohnya “Mama Minta Pulsa”, atau alasan “Keluarga jadi korban kecelakaan”, yang berujung minta bantuan berupa uang. Kasus ini memanfaatkan teknik social engineering yang tanpa sadar kita mempercayai modus ini.
Cegah Phreaking dengan cara ini :
Solusi Cyber Security apa yang Anda butuhkan ?
Cybersecurity Education Platform : https://www.cyberacademy.id
Bug Bounty Platform and Penetration Testing : https://www.cyberarmy.id
Automated Security Testing Platform : https://www.helium.sh